Rekomendasi Mainan Terbaik untuk Anak Perempuan

10 Rekomendasi Mainan Terbaik untuk Anak Perempuan

Posted on

Mainan merupakan salah satu alat interaksi yang tak lepas dari keseharian si kecil. Mainan untuk anak perempuan dan laki-laki tentu saja berbeda. Di pasaran terdapat banyak jenis produk yang asyik untuk dimainkan untuk anak perempuan seperti Boneka, masak-masakan dan bahkan alat kecantikan yang di sukai oleh kebanyakan anak perempuan.

Pada artikel 10 Rekomendasi Mainan Terbaik untuk Anak Perempuan kali ini kami akan memberikan rekomendasi produk yang di sukai oleh anak perempuan pada umumnya. Jadi simak sampai akhir, ya!

10 Rekomendasi Mainan Terbaik untuk Anak Perempuan

Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan rekomendasi produk yang aman untuk dimainkan oleh kebanyakan anak perempuan. Simak penjelasan lengkap di bawah ini ya!

1. Flying Fairy Sensor

Flying Fairy Sensor

Untuk rekomendasi yang pertama adalah Flying Fairy Sensor. Produk ini merupakan boneka peri yang dapat terbang dengan kontrol yang sangat mudah. Dengan menggunakan sensor membuat boneka ini akan tetap terbang apabila bagian kaki boneka ini di sundul dengan telapak tangan.

  • Jenis : Boneka
  • Harga mulai dari : Rp 45.000,-

2. Spraying Mist Kitchen 42 Accessories

Spraying Mist Kitchen 42 Accessories

Anak perempuan Anda suka main masak-masakan? Produk kali ini Spraying Mist Kitchen 42 Accessories bisa menjadi hadiah yang tepat untuk Anak Anda. Produk ini hadir dengan ukuran jumbo yang membuat anak Anda akan merasa berada di dapur sungguhan. Dengan dilengkapi fungsi pada bagian kompor yang dapat mengeluarkan uap membuat produk ini dapat memberikan kesan nyata untuk si kecil ketika sedang bermain masak-masakan.

  • Jenis : masak-masakan
  • Harga mulai dari : Rp 335.000,-

3. Fun Doh Cake Factory

Fun Doh Cake Factory

Anak perempuan Anda bercita-cita menjadi chef? Produk kali ini bisa menjadi produk yang tepat untuk si kecil. Fun Doh Cake Factory adalah set mainan dough yang di dalam set nya terdapat mesin cetak, 3 cup warna doh, 2 sendok, 1 suntikan dan 2 cup ice cream.

Produk ini sangat cocok untuk membantu mengembangkan kreatifitas dan imajinasi sejak kecil agar dapat menjadi chef yang mempunyai banyak ide kreatif.

  • Jenis : Lilin dan masak-masakan
  • Harga mulai dari : Rp 125.000,-
Pos Terkait:  10 Rekomendasi Sippy Cup Terbaik, Aman & Nyaman untuk Anak

4. Hongzhuo Dancing Cactus Toy

Hongzhuo Dancing Cactus Toy

Boneka Dancing Cactus Toy merupakan boneka pintar yang dapat menjadi teman bermain untuk si kecil. Dengan bahan yang terbuat dari kapas dan sangat lembut membuat boneka ini sangat nyaman untuk si kecil. Selain itu boneka ini memiliki sebuah fitur khusus dimana boneka ini dapat menari dan dapat menirukan suara.

  • Jenis : Boneka
  • Harga mulai dari : Rp 100.000,-

5. Beauty Boutique

Beauty Boutique

Untuk rekomendasi kali ini asalah Beauty Boutique. Dimana produk ini merupakan mainan alat kecantikan yang sangat di sukai oleh anak perempuan. Hadir dengan set yang berisi 1 cermin, 2 sisir, replika kosmetik, 2 botol kutek, tas dan lain-lain membuat produk ini dapat melatih motorik kasar dan halus si kecil.

  • Jenis : kecantikan
  • Harga mulai dari : Rp 61.000,-

6. Migargle City Building Blocks

Migargle City Building Blocks

City Building Blocks dari Migargle ini hadir dengan 9 tema bangunan yang dapat memberikan kreatifitas si kecil untuk membangun kota impiannya. Produk ini dibuat dengan bahan kayu yang halus sehingga aman untuk dimainkan untuk si kecil.

  • Jenis : Block
  • Harga mulai dari : Rp 165.000,-

7. Lego Anna and Elsa’s Frozen Wonderland

Lego Anna and Elsa's Frozen Wonderland

Anak Anda penggemar animasi Frozen? Produk ini bisa menjadi hadiah yang sangat cocok untuk Anak perempuan Anda yang menyukai karakter Anna dan Elsa dari frozen. Hadir dengan set lego istana es yang dilengkapi dengan lantai dasa serta boneka karakter Anna dan Elsa serta berbagai aksesoris membuat produk ini dapat meningkatkan imajinasi bermain si kecil.

  • Jenis : Block
  • Harga mulai dari : Rp 749.000,-

8. Barbie Ice Cream Shop Playset

Barbie Ice Cream Shop Playset

Barbie Ice Cream Shop Playset merupakan set yang berisi boneka Barbie dan perlengkapan aksesoris toko es krim seperti mangkuk, mesin es krim, adonan, sendok dan kerucut. Selain itu boneka Barbie ini dilengkapi dengan fitur clip on yang membuat boneka dapat memegang aksesoris atau item tertentu.

  • Jenis : Boneka
  • Harga mulai dari : Rp 382.900,-

9. LOL Surprise OMG House of Surprises

LOL Surprise OMG House of Surprises

LOL Surprise OMG House of Surprises ini merupakan set rumah boneka dengan 10 ruangan yang berisi berbagai macam aksesoris yang dapat dimainkan. Produk ini sangat cocok untuk di berikan pada si kecil karena dapat membantu untuk mengembangkan kreatifitas dan imajinasi bermain si kecil.

  • Jenis : Boneka
  • Harga mulai dari : Rp 7.499.000,-

10. Hasbro Play-Doh Fun with Numbers Bucket

Hasbro Play-Doh Fun with Numbers Bucket

Untuk rekomendasi terakhir adalah Play-Doh Fun with Numbers Bucket yang hadir dengan 1 set keranjang yang berisi berbagai macam cetakan angka yang dapat dimasukkan lilin kedalamnya. Produk ini sangat cocok apabila Anda ingin mengembangkan kemampuan motorik halus si kecil.

  • Jenis : Lilin
  • Harga mulai dari : Rp 79.000,-
Pos Terkait:  10 Rekomendasi Mainan Pesawat Terbang Terbaik, RC, Miniatur Hingga Bongkar Pasang 

Kesimpulan

Nah itulah berbagai rekomendasi produk mainan terbaik yang dapat diberikan untuk anak perempuan. Apakah Anda sudah menemukan produk yang cocok? Dalam memilih produk mainan untuk si kecil Anda sebaiknya mempertimbangkan manfaat yang di berikan produk tersebut agar si kecil dapat mendapatkan pengalaman bermain terbaik.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *